CERTIFIED
BRAND
STRATEGIST
1. Pada hari pertama (offline class) peserta akan belajar perkembangan bisnis zaman now, pemahaman konsumen dilihat dari perilakunya dan perkembangan dunia pemasaran berdasarkan perkembangan zamannya.
2. Pada hari kedua (offline class) peserta akan belajar menerapkan 15 langkah Bisa Bikin Brand secara rinci yang telah terbukti membangun reputasi berbagai brand besar di Indonesia maupun pasar manca negara.
3. Pada hari ketiga (offline class) peserta akan diberi pengarahan dan panduan 15 Langkah Bisa Bikin Brand secara rinci sebagai landasan ujian kompetensi strategis para peserta memahami tujuan dari Program Certified Brand Strategist.
4. Pada hari keempat (online class) dengan waktu jeda 7 (tujuh) hari, para peserta diwajibkan menyelesaikan tugas pembuatan Brand Plan Merek yang BUKAN milik peserta secara perorangan dengan fasilitas ‘Call a Friend’ untuk berkonsultasi sesama peserta.
5. Pada hari kelima (online class) dengan waktu jeda 7 (tujuh) hari, para peserta mendapatkan jawaban kelulusan Brand Plan Merek yang sudah diserahkan sebelumnya dan penyerahan sertifikat CBS-Certified Brand Strategist yang akan dikirimkan ke alamat masing-masing.
Setelah menyelesaikan program, peserta akan diberikan sertifikat kehadiran. Peserta yang mengikuti CBS dan lulus ujian, akan diberikan Certified Brand Strategist (CBS).
Pelaksanaan
Investasi
Investasi pelatihan bersertifikasi “Certified Brand Strategist” sebesar Rp 30.000.000,- untuk umum dan Rp 17.500.000,- bagi Alumni BBB pasca pandemi. Discount dimungkinkan dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.
Manfaat
◦Certificate of Completion
◦Training Kit
◦Modul book
◦Lunch, sekali setiap hari selama 3 hari
◦Coffee Break, dua kali selama 3 hari International Classroom
HP / WA
085223944575 (Kasim)